Goolge Chrome vs Avant Browser
Goolge Chrome
Aplikasi ini merupakan yang pertama yang di keluarkan oleh google dan sedikit berbeda dengan browser yang lain. Chrome tidak memiliki title bar standar dari windows karena google mendesain title bar menyatu dengan jendela tab dan dalam bentuk icon. Fasailitas yang menarik dari chrome adalah dapat drag-and drop tab keluar dari jendela browser. Soal keamanan browser ini memiliki keamanan phishing, malware, pop-ups dan virus.
Pembuat : Google
Versi : Beta
Website : http://www.google.com/chrome
Sistem : Windows
Ukuran file : 475 kb
Fitur Unggulan : Jendela tab yang fleksibel
Mode incognito untuk private browsing
Fasilitas pengunduh yang terintregrasi
Task Manager online
Avant Browser
Aplikasi ini masih dalam basis internet explorer tetapi tampilan avant berbeda dengan IE. Beberapa fitur keunggulan dari avant adalah Online profile Storage (menyimpan RSS feeds, konfigurasi browser). Avant juga menyediakan flash animation filter untk mencegah animasi masuk ke browser karena 85% animasi di dunia internet adalah iklan dan itu akan memperlambat kecepatan browsing. Kelemahan dari aplikasi ini adalah kurangnya keamanan karena belum di lengkapi oleh anti-spyware, anti virus, dan anti phishing.
Pembuat : Avant Force
Versi : 11.7
Website : http://www.avantbrowser.com
Sistem : Windows
Ukuran file : 1,9 MB
Fitur unggulan : Online storage
Fasilitas autofill
Flash Animasi filter
Multi Windows

Posting Komentar